Berita Desa
-
MONEV WEBSITE DAN MEDSOS OLEH DISKOMINFO GUNUNGKIDUL
05 November 2024 14:14:47 WIB WicaksonoWonosari 05 November 2024. Pengelola PLID/PPID Kalurahan Bunder diwakili oleh Bp Prastyo Wicaksono menghadiri Monev Website dan Media Sosial Kalurahan dari Diskominfo Gunungkidul dan diikuti semua Kalurahan se Kabupaten Gunungkidul dengan rincian sebagai berikut : Kadin : 30 Kalurahan sudah dimonev ditahun ..selengkapnya
-
ORIENTASI LINTAS PROGRAM DALAM RANGKA INTERVENSI STUNTING
05 November 2024 14:06:58 WIB WicaksonoWonosari, 5 November 2024. Pemkal Bunder, yang diwakili oleh Carik Bunder mengikuti acara Orientasi lintas program dalam rangka intervensi stunting dengan penguatan pelayanan kesehatan anak terintegrasi ,kegiatan ini bertujuan dalam rangka menurunkan angka stunting yang ada di kabupaten Gunungkidul bertempat ..selengkapnya
-
PENYALURAN BLT DANA DESA BULAN OKTOBER 2024
30 Oktober 2024 14:08:16 WIB WicaksonoBunder (30/10/2024) Pemerintah Kalurahan Bunder menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa Tahap penyaluran bulan Oktober 2024 dan berjalan dengan lancar ..selengkapnya
-
SOSIALISASI REMAJA BEBAS NARKOBA DAN MINUMAN KERAS (MIRAS)
30 Oktober 2024 08:51:02 WIB WicaksonoBunder (30/10/2024) Pemerintah Kalurahan Bunder dalam hal optimalisasi Kalurahan Bebas Narkoba menyelenggarakan sosialisasi Remaja Bebass Narkoba dan Minuman Keras (Miras) dan yang baru viral akhir-akhir ini adalah Judi Online yang marak pada remaja. Dengan Narasumber Bapak Heri Santoso, SH dari BNN ..selengkapnya
-
SELAMAT HARI SUMPAH PEMUDA 28 OKTOBER 2024
28 Oktober 2024 11:14:20 WIB WicaksonoPEMERINTAH KALURAHAN BUNDER MENGUCAPKAN SELAMAT HARI SUMPAH PEMUDA TANGGAL 28 OKTOBER 2024 "JAGA KEBINEKAAN, PERKUAT PERSATUAN, PERERAT KERUKUNAN DAN MENJUNJUNG TINGGI TOLERANSI" ..selengkapnya
-
PELATIHAN PENGASUHAN POLA TUMBUH KEMBANG ANAK (BKB)
23 Oktober 2024 13:02:44 WIB WicaksonoBunder, 22 Oktober 2024. Pelatihan Pengasuhan pola tumbuh kembang anak yang sehat mental yang dilaksanakan oleh Pemerintah Kalurahan Bunder dengan anggaran bersumber dari Dana Desa Tahun 2024, dengan narasumber Ibu Mardiana Firdaus SW,S.Psi dari seorang Psikolog Muda. Kegiatan ini merupakan pencanangan ..selengkapnya
-
BIMBINGAN TEKNIS TANAMAN KELAPA KOPYOR
08 Oktober 2024 15:08:41 WIB WicaksonoBUNDER (08/10/2024) Bertempat di KWT Menur Ngepung diadakan Bimbingan Teknis Tanaman Kelapa Kopyor diikuti oleh Bapak Suherman selaku Pangripta, Bapak Aris selaku staf Pangripta, Bapak Irfan staf ulu-ulu dan Dukuh 7 Padukuhan. Setelah pemberian materi bimtek peserta dilanjutkan dengan praktik menanam ..selengkapnya
-
SOSIALISASI PENGAWASAN PEMILU KEPALA DAERAH 2024
08 Oktober 2024 15:06:18 WIB WicaksonoPatuk (08/10/2024) Sosialiaasi Pengawasan Pemilu dalam rangka Pemilihan Umum Pemilihan Kepala Daerah ( Bupati dan Wakil Bupati GK) di RM Limasan Seger Waras yang dihadiri oleh Panewu, Kapolsek, Danramil, PPK, Panwascam, Korsek, Carik se Patuk, Dukuh se Kap Patuk, PPD ..selengkapnya
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PENYALURAN BLT DD BULAN APRIL TAHUN 2025
- LOMBA DESA TINGKAT KABUPATEN TAHUN 2025
- LOMBA ILP PUSTU BUNDER
- PENGAJIAN DAN SYAWALAN PEMERINTAH KALURAHAN BUNDER DAN LEMBAGA
- PERTEMUAN PKK RUTIN DAN PENERIMAAN INSENTIF OLEH PEMERINTAH KALURAHAN BUNDER
- PENERIMAAN JASA KEBERSIHAN MAKAM TAHUN 2025 OLEH PEMERINTAH KALURAHAN BUNDER
- PEMBINAAN DAN PENERIMAAN INSENTIF RT DAN RW SE KALURAHAN BUNDER