Berita Desa
-
PENINGKATAN KAPASITAS KELEMBAGAAN PARIWISATA
18 Februari 2025 14:47:57 WIB WicaksonoYogyakarta (13-14 Februari 2025) Bertempat di Hotel Ros-in Yogyakarta Staf Ulu-ulu Bapak Irfan Riandes Prastya mengikuti acara selama 2 (dua) hari dalam rangka peningkatan kapasitas kelembagaan pariwisata bersama perwakilan pengurus pengelola Deswita Bunder ..selengkapnya
-
LAPORAN REALISASI APBKAL TAHUN 2024 KALURAHAN BUNDER
04 Februari 2025 09:14:15 WIB WicaksonoBUNDER, Pemerintah Kalurahan Patuk menyampaikan Laporan Pertanggungjawaban Realisasi Pelaksanaan APBKal Tahun 2024. Pelaporan ini sebagai wujud komitmen Pemerintah Kalurahan Patuk dalam keterbukaan dan transparansi ke publik mengenai kegiatan yang telah dilakukan pada Tahun Anggaran 2024. Diharapkan ..selengkapnya
-
INFOGRAFIS TENTANG APBKAL TAHUN ANGGARAN 2025 KALURAHAN BUNDER
04 Februari 2025 08:54:05 WIB WicaksonoBUNDER, Pemerintah Kalurahan Patuk menyampaikan infografis APBKal untuk Tahun Anggaran 2025. Infografis APBKal 2025 ini merupakan salah satu wujud keterbukaan informasi publik untuk diketahui bersama dan merupakan informasi terkait anggaran yang dikelola Pemerintah Kalurahan Patuk pada tahun 2025. Diharapkan ..selengkapnya
-
SOSIALISASI PERSIAPAN PENILAIAN ADMINISTRASI EVALUASI PERKEMBANGAN KALURAHAN 2025
21 Januari 2025 09:13:09 WIB WicaksonoMinggu (19/01/2025) Sosialisasi terakhir dalam persiapan penilaian administrasi evaluasi perkembangan kalurahan di Padukuhan Kemuning, dalam hal ini Tim 1 dan 2 menghadiri semua agar optimalisasi pendampingan ..selengkapnya
-
PENGAJIAN INSTANSI PGRI PAMONG KALURAHAN KAPANEWON PATUK
21 Januari 2025 09:05:48 WIB WicaksonoNGLEGI (Selasa, 21/01/2025) Bapak Maryadi selaku Lurah menghadiri undangan pengajian rutin instansi PGRI Pamong Kalurahan se Kapanewon Patuk di Kalurahan Nglegi. ..selengkapnya
-
SOSIALISASI MALAM KE TIGA PERSIAPAN PENILAIAN ADMINISTRASI LOMBA KALURAHAN TAHUN 2025
17 Januari 2025 21:18:18 WIB WicaksonoJum'at, 17 Januari 2025. Tim Evaluasi Perkembangan Kalurahan menjalankan sosilaliasi persiapan penilaian administrasi pada malam hari ini terbagi di 2 Padukuhan yaitu Padukuhan Ngepung oleh tim 1 dan Padukuhan Widoro Kulon oleh Tim 2. ..selengkapnya
-
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN BUMKAL BAROKAH HANDAYANI TAHUN ANGGARAN 2024
17 Januari 2025 10:38:48 WIB WicaksonoBunder (Jum'at, 17 Januari 2025), Pengelola Bumkal Barokah Handayani melaporlkan pertanggungjawaban pada tahun anggaran 2024. Musyawarah Kalurahan LPJ BUMKal tahun 2024 dituangkan dalam Berita Acara disahkan oleh Lurah dan Ketua Bamuskal serta perwakilan dari masyarakat peserta musyawarah. ..selengkapnya
-
SOSIALISASI MALAM KE 2 PERSIAPAN PENILAIAN ADMINISTRASI EVALUASI PERKEMBANGAN KALURAHAN 2025
16 Januari 2025 22:02:30 WIB WicaksonoKamis, 16 Januari 2025. Tim Penilaian Evaluasi Perkembangan Kalurahan Bunder Tahun 2025 melaksanakan sosialisasi persiapan penilaian di dua Padukuhan pada malam ke dua ini, yaitu Padukuhan Widoro Kulon oleh Tim 1, dan Padukuhan Gambiran oleh Tim 2 berjalan dengan lancar dan antusiasnya semangat oleh ..selengkapnya
Pencarian
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Tripatra Gelar Program CSR “Cegah Stunting” di Balai Desa Bunder
- Sosialisasi dan Desk Verifikasi Mitigasi Struktural Gotong Royong Tahun 2026
- Musyawarah Laporan Realisasi APBKal dan LPJ BUMKal “Barokah Handayani” Tahun 2025
- Kunjungan Silaturahmi Kaporles Gunungkidul di Kalurahan Bunder
- Musrenbang RKPD Tahun 2027 Kapanewon Patuk
- Peresmian Pos Bantuan Hukum Kalurahan/Kelurahan se-DIY
- Kalurahan Bunder Raih Penghargaan pada Peringatan Hari Desa Nasional Tahun 2026












