PENGAJIAN DAN SYAWALAN PEMERINTAH KALURAHAN BUNDER DAN LEMBAGA
Wicaksono, 14 April 2025 14:02:36 WIB

Bunder (14/04/2025) Pemerintah Kalurahan Bunder menyelenggarakan acara syawalan dan penganjian dalam rangka Halalbihalal Keluarga Besar Pemerintah Kalurahan Bunder dan Lembaga. Turut hadir tamu undangan dari Panewu Patuk dalam hal ini dihadiri oleh Bapak Sunata selaku Panewu Anom, Babinsa, Ketua Bamuskal dan Anggota, Ketua LPMKal dan anggota, Ketua PKK dan Anggota serta Kader, Ketua RW dan RT se Kalurahan Bunder, Ketua Karangtaruna dan anggota, Koordinator Linmas dan anggota, dan tidak kalah penting yaitu Bapak Drs. H. Arief Gunadi, S.Ag., M.Pd.I dengan tema Mempererat Tali Silaturahmi, Memperkokoh Ukhuwah Islamiyah"
Artikel Terkini
-
PENYERAHAN SERTIPIKAT TANAH PROGRAM PTSL TAHAP II
25 Maret 2021 14:51:42 WIB SidikKamis, 25 Maret 2021 di Balai Kalurahan Bunder dengan agenda Penyerahan Sertipikat Tanah Program PTSL Tahap II.... ..selengkapnya
-
VAKSIN TAHAP II
25 Maret 2021 14:49:37 WIB SidikRabu, 24 Maret 2021 di Puskesmas Patuk I, Seluruh Pamong Kalurahan beserta Bamuskal mengikuti jadwal vaksinasi covid-19 tahap II yang sebelumnya sudah dilaksanakan Vaksin tahap I 14 hari yang lalu pada tanggal 10 Maret 2021. Mari kita dukung program Pemerintah dengan ikut serta Vaksin dan tetap mene... ..selengkapnya
-
EDUKASI PENANGANAN COVID-19 KALURAHAN DARI BPBD DIY
25 Maret 2021 14:44:58 WIB SidikKamis, 25 Maret 2021 Pukul 08.30 WIB - selesai. Bertempat di Balai Kalurahan Kedungpoh, Kapanewon Nglipar, Kabupaten Gunungkidul. Pemerintah Kalurahan Bunder mengikuti Edukasi Penanganan Covid-19 di Kalurahan dari BPBD DIY.... ..selengkapnya
-
Pembinaan dan Penyerahan Alat Kebersihan Makam bagi juru kunci makam kalurahan Bunder
19 Maret 2021 10:29:17 WIB SidikBunder, Hari Jum'at tanggal 19 Maret 2021 Pemerintah Kalurahan Bunder. Pembinaan dan Penyerahan alat kebersihan makam bagi juru kunci makam se-Kalurahan Bunder. Semoga bermanfaat.... ..selengkapnya
-
Penyaluran BLT Tahap II kepada 43 KPM
12 Maret 2021 09:35:31 WIB SidikBunder,11 Maret 2021 Pemerintah Kalurahan Bunder menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Tahap II (BLT DDS 2021) kepada 43 Keluarga Penerima Manfaat ( KPM) . Sebanyak 43 KPM menerima per @ Rp 300.000,00 total penyaluran Rp 12.900.000,00. semoga Bermanfaat.... ..selengkapnya
-
Sosialisasi Perda tentang Penataan Ruang oleh DPRD Kab.Gunungkidul
01 Maret 2021 09:45:28 WIB SIDIQBunder,1 Maret 2021 Kalurahan Bunder melaksanakan Sosialisasi Peraturan Daerah tentang Penataan Ruang kepada Masyarakat ,yang dihadiri Oleh Kepala Dinas Pertanahan dan Tata Ruang ( Kundha Niti Mandala Sarta Tata Sasana ) Kabupaten Gunungkidul ,Anggiota DPRD Kab.Gunungkidul komisi C, Forkompinka ,Lur... ..selengkapnya
-
Realisasi APBKal Tahun Anggaran 2020
22 Februari 2021 11:22:05 WIB SidikPeraturan Kalurahan Bunder Nomor 1 Tahun 2021 Tentang Realisasi APBKal tahun 2020... ..selengkapnya
-
Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan Bunder Tahun Anggaran 2021
17 Februari 2021 15:06:51 WIB SidikBunder ,17 Februari 2021 Pemerintah Kalurahan Bunder melaksanakan transparansi Program Kegiatan pada Pelaksanaan APBKAL Tahun Anggaran 2021 kepada masyarakat dengan memaparkan program kegiatannya melalui Papan Imformasi yang bisa diakses oleh masyarakat pada umumnya,supaya dalam pelaksanaannya bisa ... ..selengkapnya
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PENYALURAN BLT DD BULAN APRIL TAHUN 2025
- LOMBA DESA TINGKAT KABUPATEN TAHUN 2025
- LOMBA ILP PUSTU BUNDER
- PENGAJIAN DAN SYAWALAN PEMERINTAH KALURAHAN BUNDER DAN LEMBAGA
- PERTEMUAN PKK RUTIN DAN PENERIMAAN INSENTIF OLEH PEMERINTAH KALURAHAN BUNDER
- PENERIMAAN JASA KEBERSIHAN MAKAM TAHUN 2025 OLEH PEMERINTAH KALURAHAN BUNDER
- PEMBINAAN DAN PENERIMAAN INSENTIF RT DAN RW SE KALURAHAN BUNDER