PENGAJIAN DAN SYAWALAN PEMERINTAH KALURAHAN BUNDER DAN LEMBAGA
Wicaksono, 14 April 2025 14:02:36 WIB

Bunder (14/04/2025) Pemerintah Kalurahan Bunder menyelenggarakan acara syawalan dan penganjian dalam rangka Halalbihalal Keluarga Besar Pemerintah Kalurahan Bunder dan Lembaga. Turut hadir tamu undangan dari Panewu Patuk dalam hal ini dihadiri oleh Bapak Sunata selaku Panewu Anom, Babinsa, Ketua Bamuskal dan Anggota, Ketua LPMKal dan anggota, Ketua PKK dan Anggota serta Kader, Ketua RW dan RT se Kalurahan Bunder, Ketua Karangtaruna dan anggota, Koordinator Linmas dan anggota, dan tidak kalah penting yaitu Bapak Drs. H. Arief Gunadi, S.Ag., M.Pd.I dengan tema Mempererat Tali Silaturahmi, Memperkokoh Ukhuwah Islamiyah"
Artikel Terkini
-
RAPAT KOORDINASI PENERIMAAN BANTUAN SIARAN SET TOP BOX (STB) BAGI WARGA KURANG MAMPU
18 Agustus 2022 13:12:55 WIB SidikRabu (27/07/22) Pemerintah Kalurahan Bunder menghadiri Rakor di Ruang Rapat GISA, Dinas DUKCAPIL Gununkidul tentang penerimaan bantuan alat siaran Set Top Box (STB) yang menjadi sasaran bagi warga kurang mampu.... ..selengkapnya
-
SOSIALISASI KEPESERTAAN LOMBA PERPUSTAKAAN DESA DI DPK GUNUNGKIDUL
18 Agustus 2022 13:09:04 WIB SidikSenin (18/07/22) Kalurahan Bunder menjadi peserta Lomba Perpustakaan Desa mewakili Kapanewon Patuk menghadiri Rapat Koordinasi di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Gunungkidul.... ..selengkapnya
-
MUSYAWARAH KALURAHAN TENTANG RKPKALURAHAN TAHUN 2023
18 Agustus 2022 12:50:15 WIB SidikKamis (21/07/2022) Pemerintah Kalurahan Bunder melaksanakan Musyawarah Kalurahan membahas RKPKalurahan Tahun 2023. Musyawarah dipimpin oleh ketua Bamuskal, dihadiri Bapak Yudo H. selaku Jawatan Praja Kapanewon Patuk dan Pendamping Desa. Peserta Musyawarah RKPKal dihadiri 80 peserta terdiri dari Pamo... ..selengkapnya
-
RAPAT KOORDINASI DAN PEMBENTUKAN PENGURUS RINTISAN DESA BUDAYA
14 Juli 2022 09:29:16 WIB SidikBunder (Selasa, 12/07/22), Pemerintah Kalurahan Bunder mengadakan Rapat Koordinasi dan Pembentukan Pengurus Rintisan Budaya... ..selengkapnya
-
SOSIALISASI PERDA NO. 9 TAHUN 2021 TENTANG PENYELENGGARAAN BANGUNAN GEDUNG
14 Juli 2022 09:25:40 WIB SidikBunder (04/07/22) Sosialisasi Peraturan Daerah Nomor 9 Tentang Penyelenggaraan Bangunan Gedung di Padukuhan Widoro Kulon... ..selengkapnya
-
REMBUG STUNTING
02 Juli 2022 08:43:14 WIB SidikBunder (30/06/2022) Pemerintah Kalurahan Bunder melaksanakan kegiatan Rembug Stunting. Narasumber dari Kepala UPT Puskesmas Patuk I serta PLKB Kapanewon Patuk... ..selengkapnya
-
PELATIHAN PENGEMBANGAN DESA PRENEUR MODEL BLANKON TAHAP PENGEMBANGAN
23 Juni 2022 10:24:22 WIB SidikBunder (23-25 Juni 2022) Pelatihan Pengembangan Desa Preneur Model Blankon Tahap Pengembangan di Wilayah Kalurahan Bunder, Dihadiri oleh pelaku UMKM Kalurahan Bunder, Narasumber dari Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Menengah D.I.Yogyakarta selama 3 hari Kamis s.d Sabtu 23 - 25 Juni 2022 di Balai Kalur... ..selengkapnya
-
BIMBINGAN TEKNIS PENGELOLAAN KEUANGAN KALURAHAN DAN IMPLEMENTASI BERBASIS ONLINE TAHUN ANGGARAN 2022
23 Juni 2022 10:06:07 WIB SidikWonosari (22-23 Juni 2022) Pemerintah Kalurahan Bunder dalam hal ini Bapak Sidik Hermawan selaku Carik mengikuti Bimtek Pengelolaan Keuangan Kalurahan dan Implementasi Berbasis Online Tahun Anggaran 2022 di Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Kalurahan, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP... ..selengkapnya
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PENYALURAN BLT DD BULAN APRIL TAHUN 2025
- LOMBA DESA TINGKAT KABUPATEN TAHUN 2025
- LOMBA ILP PUSTU BUNDER
- PENGAJIAN DAN SYAWALAN PEMERINTAH KALURAHAN BUNDER DAN LEMBAGA
- PERTEMUAN PKK RUTIN DAN PENERIMAAN INSENTIF OLEH PEMERINTAH KALURAHAN BUNDER
- PENERIMAAN JASA KEBERSIHAN MAKAM TAHUN 2025 OLEH PEMERINTAH KALURAHAN BUNDER
- PEMBINAAN DAN PENERIMAAN INSENTIF RT DAN RW SE KALURAHAN BUNDER