RAKOR FORUM PPID KALURAHAN SE KABUPATEN GUNUNGKIDUL
Sidik 13 November 2025 15:14:57 WIB
Rakor Forum PPID Kalurahan Kabupaten Gunungkidul Tahun 2025 Digelar di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan
Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Gunungkidul menyelenggarakan Rapat Koordinasi Forum PPID Kalurahan Tahun 2025 pada Rabu, 12 November 2025, bertempat di Ruang Rapat Lantai 3 Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Gunungkidul mulai pukul 08.30 WIB.
Kegiatan ini merupakan bagian dari Program Diseminasi Informasi Publik Tahun 2025, yang bertujuan meningkatkan pemahaman, partisipasi, serta sinergi antar pengelola informasi publik di tingkat kalurahan.
Melalui forum ini, diharapkan pengelolaan komunikasi publik di lingkungan pemerintah kalurahan dapat berjalan lebih terbuka, efektif, dan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
Acara juga menghadirkan Komisi A DPRD Kabupaten Gunungkidul sebagai narasumber yang memberikan pandangan terkait pentingnya keterbukaan informasi publik dalam tata kelola pemerintahan desa yang transparan. slot
Forum PPID Kalurahan ini menjadi momentum penting dalam memperkuat komitmen bersama menuju pemerintahan yang informatif dan partisipatif di Kabupaten Gunungkidul. ladang78
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Tripatra Gelar Program CSR “Cegah Stunting” di Balai Desa Bunder
- Sosialisasi dan Desk Verifikasi Mitigasi Struktural Gotong Royong Tahun 2026
- Musyawarah Laporan Realisasi APBKal dan LPJ BUMKal “Barokah Handayani” Tahun 2025
- Kunjungan Silaturahmi Kaporles Gunungkidul di Kalurahan Bunder
- Musrenbang RKPD Tahun 2027 Kapanewon Patuk
- Peresmian Pos Bantuan Hukum Kalurahan/Kelurahan se-DIY
- Kalurahan Bunder Raih Penghargaan pada Peringatan Hari Desa Nasional Tahun 2026
.jpeg)
.jpg)












