Penyaluran Bantuan PKH Desa Bunder
Sidik 16 Agustus 2018 08:57:45 WIB
Kamis,Tanggal 16 Agustus 2018 masyarakat desa Bunder akan menerima bantuan PKH( Program Keluarga Harapan) Tahap III di Balai Desa Bunder.Pada kesempatan tahap III ini masyarakat penerima PKH dipermudah adlam pencairannya karena dilakukan di Balai Desa Bunder sendiri,tanpa harus repot-repot di tempat lain.Penerima PKH kali ini sejumlah 317 BNBA.Didampingi Pendamping PKH yakni Rina,Pendamping PKH berkoordinasi dengan Pemerintah Desa Bunder untuk mempersiapkan tempat supaya lebih tertata dan tertib.Pemerinath Desa yakni Plt.Kepala Desa Bunder menghimbau pada masyarakat Desa penerima PKH untuk bisa menggunakan dana bantuan tersebut untuk memenuhi kebutuhan yang penting dalam kesehariannya,terutama untuk Kebutuhan Lansia dan Perlengkapan anak Sekolah bagi yang memiliki sehingga program Pemerintah bidang Sosial bisa tersasar sesuai dengan harapan.
Dokumen Lampiran : Warga Desa Bunder menerima PKH tahap III
Komentar atas Penyaluran Bantuan PKH Desa Bunder
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- RAPAT KOORDINASI PAMONG KALURAHAN AWAL TAHUN 2025
- APEL SENIN PAGI PERTAMA PADA HARI KERJA DI TAHUN 2025
- MONITORING DAN EVALUSAI REFORMASI BIROKRASI KALURAHAN TAHUN ANGGARAN 2024
- PEMBAHASAN BERSAMA RAPBKAL TAHUN ANGGARAN 2025
- Workshop Kantong Kalurahan Budaya BKK APBD Danais Dinas Kebudayaan Kab. Gunungkidul
- PENYALURAN BLT DANA DESA BULAN NOVEMBER 2024
- PAMERAN PERTANAHAN DI SASANA HINGGIL DWI ABAD YOGYAKARTA